Apa Tuhan menciptakan kita satu ?
Sebab bersama kita rasakan bahagia,
Berpisah adalah siksa...
Apa kita diciptakanNya sepasang ?
Sebab bersamamu ada indah harmoni
Sendiri, aku piano kehilangan bunyi
~Jalan Takdir, Hotma Juniarti~
Senia I.H ®
No comments:
Post a Comment